Pengertian Injektor Beserta Fungsinya Pada Sepeda Motor Injeksi
Pengertian sederhana injektor adalah menyemprotkan/menyuntikkan bahan bakar ke dalam ruang pembakaran sehingga bahan bakar di ruang pembakaran berbentuk kabut, jadi sistem injeksi adalah sebuah sistem teknologi pada motor yang bekerja untuk menyempurnakan proses penyaluran bahan bakar ke ruang pembakaran di silinder blok, dimana bahan bakar di semprotkan oleh injektor ke dalam ruang pembakaran dalam bentuk kabut.
fungsi injektor adalah mengkabutkan bahan bakar di dalam ruang pembakaran dengan cara di semprotkan/disuntikkan.
injektor menyemprotkan bahan bakarnya ke dalam ruang pembakaran tidak serta merta berdasarkan kecil dan besar lubang penyeprotanya, melainkan injektor di kendalikan oleh ECU untuk menyuntikkan bahan bvakarnya ke dalam ruang pembakaran, bisa di sebut ECU adalah otak dari rangkayan sistem injeksi pada mesin injeksi.
pada motor injeksi terdapat banyak sensor yang membaca kondisi mesin, contohnya terdapat sensor yang membaca posisi piston atau membaca RPM mesin, informasi dari sensor dihantarkan ke ECU sehingga ECU dapat memerintahkan injektor dengan akurat kapan waktunya injektor menyemprotkan bahan bakarnya sesuai kebutuhan di ruang pembakaran.
kesimpulan pada rtikel ini adalah injektor adalah komponen yang mengkabutkan bahan bakar di ruang pembakaran dengan cara di suntukkan/disemprotkan ke dalam ruang pembakaran, injektor dikendalikan oleh ECU untuk menyeprotkan bahan bakaranya dengan porsi yang akurat dan cukup, ECU mendapatkan informasi dari sensor yang membaca kondisi mesin.
cukup sekian artiekl pada kali ini, semoga informasi yang sederhana ini dapat bermanfaat, jika terdapat informasi yang tidak valid/relevan dengan teori pada mesin injeksi motor, maka tulis komentar anda dengan menyampaikan ke saya informasi yang lebih valid dan relevan.. kurang lebihnya saya mohon maaf. assalamualaikum wr wb...
No comments for "Pengertian Injektor Beserta Fungsinya Pada Sepeda Motor Injeksi"
Post a Comment